Kenapa Sih Silica Harus Dihilangkan Dari Air? ini Alasannya Halo sobat, salam hangat dari Mr. Anggi. Di postingan kali ini kita akan membahas tentang 5 alasan kenapa silica harus dihilangkan dari dalam air. Karena sebelumnya postingan kita membahas cara menurunkan dan menghilangkan nilai silica, maka kita akan meneruskannya dengan postingan ini. Silica adalah salah satu …
Cara Menurunkan dan Menghilangkan Silica dari Dalam Air
Cara Menurunkan dan Menghilangkan Silica dari Dalam Air Okay hari ini kita akan membahas tentang cara menghilangkan silica dari dalam air. Setelah sebelumnya kita membahas tentang cara menurunkan nilai hardness, maka tentu akan lebih joss kalau kita bahas saudaranya yang satu ini hehe. Silica sendiri sebenarnya sudah umum dikenal oleh para praktisi water treatment, sebab …
Cara Menaikan pH Pada Air Minum
Bagaimana Cara Menaikkan pH Air? Ini Jawabannya Sobat olah-air.com sekalian, jumpa lagi dengan Anggi Nurbana, masih di website kesayangan kita olahair.com. Kali ini kita akan membahas sebagaimana judul kita “Bagaimana Cara Menaikkan pH Air”. pH atau derajat keasaman adalah suatu nilai yang menunjukkan berapa ketinggian konsentrasi dari ion H+. Ion H+ berarti adalah ion hidrogen …
Perhitungan Kapasitas Cooling Tower
3 Cara Perhitungan Kapasitas Cooling Tower Hallo sobat semua, alhamdulillah kita bisa berjumpa kembali dalam blog tercinta yang membahas segala rupa tentang water treatment yakni di olah-air.com. Kali ini kita akan membahas subject Perhitungan Cooling Tower. Subject Perhitungan Cooling Tower ini tidak sengaja terlintas di pikiran saya ketika salah satu customer saya bertanya : “Pak …